1.
Wirausaha adalah orang yang mampu melihat
peluang usaha dan mengubah peluang tersebut menjadi usaha yang menguntungkan.
Karakter wirausaha yang harus dimiliki oleh seorang yang ingin menjadi
wirausahawan agar sukses dalam menjalankan usahanya diantaranya adalah sebagai
berikut, kecuali ....
a.
kreatif
b.
inovatif
c.
jujur
d.
percaya diri
e.
minder
2.
Pada saat ini banyak orang memutuskan
untuk menjadi wirausaha pada usia yang masih muda. Salah satu keuntungan
menjadi wirausaha, yaitu ....
a.
mempunyai harta banyak
b.
mampu bergaul dengan kalangan eksekutif
c.
terbuka peluang menjadi pemimpin di
perusahaan sendiri
d.
mempunyai banyak teman
e.
menjadi terkenal
3.
Ekonomi kreatif /
industri kreatif adalah industri yang berasal dari pemanfaatan kreatifitas, ketrampilan serta bakat individu untuk
menciptakan kesejahteraan serta lapangan pekerjaan dengan menghasilkan dan
mengeksploitasi daya kreasi dan daya cipta individu. Manfaat industri kreatif antara lain sebagai berikut, kecuali ....
a.
munculnya bisnis start up
b.
percepatan inovasi
c.
menciptakan
manusia yang konsumtif
d.
meningkatkan
kualitas produk
e.
membuka lapangan
kerja
4.
Karakter wirausaha menurut Bygrave ada
sepuluh, dikenal dengan 10 D. Wirausaha
yang memiliki keinginan untuk mewujudkan impian di masa depan disebut ....
a.
Dream
b.
Decisiviness
c.
Determination
d.
Dedication
e.
Dollars
5.
Wirausaha harus memiliki sikap kerja
prestatif yaitu selalu ingin maju di setiap langkahnya dalam menjalankan usaha.
Bekerja dengan hati yang tulus dan bersungguh-sungguh disebut kerja ....
a.
kerja ikhlas
b.
kerja keras
c.
kerja tuntas
d.
kerja mawas
e.
kerja cerdas
6.
Sebagai manusia biasa, seorang wirausaha
pasti pernah mengalami masalah keluarga dalam kehidupannya. Dalam bekerja, sebaiknya
permasalahan yang ada dirumah tidak dibawa ke tempat kerja. Hal ini merupakan
contoh perilaku sikap kerja prestatif yaitu .....
a.
kerja ikhlas
b.
kerja keras
c.
kerja tuntas
d.
kerja mawas
e.
kerja cerdas
7.
Wirausaha untuk
selalu menggunakan aplikasi keuangan diperusahaannya untuk mendapatkan data dan
laporan keuangan yang valid dan kredibel.Wirausaha membutuhkan tenaga kerja yang pandai, cerdas dan terlatih yang dapat menjalankan aplikasi keuangan tersebut.
Seorang karyawan menggunakan
kepandaian dan kemampuan berfikirnya dalam menyelesaikan pekerjaannya merupakan contoh ....
a.
kerja ikhlas
b.
kerja keras
c.
kerja tuntas
d.
kerja mawas
e.
kerja cerdas
8.
Sebagai seorang
kuli bangunan, banyak pekerjaan berat yang haus diselesaikan dan dikerjakan di
luar jam kerja. Agar dapat bekerja lembur dibutuhkan tenaga, semangat
dan gairah yang tinggi untuk
menyelesaikan pekerjaan. Hal tersebut termasuk
ciri-ciri pola kerja....
a.
kerja ikhlas
b.
kerja keras
c.
kerja tuntas
d.
kerja mawas
e.
kerja cerdas
9.
Dizaman teknologi
yang memudahkan kita berkomunikasi ini, kewirausahaan merupakan cara terbaik
untuk dapat survive atau bertahan
hidup. Untuk menjadi wirausaha itu
tidaklah mudah, banyak faktor keberhasilan wirausaha yang dibutuhkan, agar
tetap bisa eksis dan bertahan dengan adanya hambatan saat merintis usaha.
Berikut ini adalah faktor – faktor yang mempengaruhi keberhasilan
wirausaha, kecuali.....
a.
putus asa
b.
mandiri dan disiplin
c.
selalu optimis
d.
jiwa kepemimpinan
e.
kreatif dan inovatif
10.
Seorang wirausaha
perlu menghadapi persaingan ketat, untuk mempertahankan dan memberi tanda
dipasar global ini bahwa usaha masih berdiri dan selalu berkembang seiring perubahan zaman.
Kegagalan usaha pasti pernah dialami oleh wirausaha dalam perjalanan membesarkan
usaha sampai sukses dan mendapatkan kejayaan dimasanya. Penyebab
terjadinya kegagalan dalam berwirausaha, kecuali ....
a.
tidak berani
mengambil
resiko
b.
tidak punya pengalaman
c.
besarnya rasa takut yang mengubur
kreativitas
d.
tidak percaya diri
e.
pantang menyerah
dan komitmen tinggi
11.
Peluang (opportunity) adalah kesempatan yang muncul dari sebuah kejadian
atau momen dan menjadi ide bagi seseorang dalam membuka usaha baru. Proses
berfikir positif dan kreatif untuk menggali dan
memanfaatkan peluang usaha antara
lain sebagai berikut, kecuali ....
a.
percaya bahwa usaha bisa dilaksanakan
b.
menerima gagasan baru
c.
mendengarkan saran orang lain
d.
memiliki etos kerja rendah
e.
pandai berkomunikasi
12.
Banyak sekali peluang usaha yang ada di
sekitar kita yang dapat di manfaatkan menjadi usaha sampingan. Berikut ini
adalah ciri – ciri peluang usaha yang baik, kecuali
....
a.
bersifat orisinal
b.
memiliki kelayakan usaha
c.
memiliki passion dalam menjalankan usaha
d.
mengembangkan usaha dengan ide kreatif
e.
tidak mampu beradaptasi dengan situasi dan
kondisi zaman
13.
Andra merupakan siswa lulusan SMK program
keahlian Teknik Komputer dan Jaringan, membuka usaha sesuai dengan keahlianya
yaitu mendirikan toko komputer di depan rumahnya. Peluang usaha berdasarkan
keahlian merupakan sumber peluang usaha yang berasal dari ....
a.
diri sendiri
b.
lingkungan
c.
perubahan / perkembangan zaman
d.
konsumen
e.
gagasan orang lain
14.
Pak Agus adalah seorang peternak ayam yang
membuat kompor oli bekas sebagai pemanas kandang ayam pada waktu musim hujan.
Memanfaatkan peluang usaha secara kreatif dan inovatif dengan cara membuat
kompor oli bekas dapat dilakukan dengan cara ....
a.
memanfaatkan potongan pipa bekas di tempat
jual beli besi rosok
b.
membeli pipa besi baru yang berkualitas di
toko bangunan
c.
membeli peralatan kompor oli baru
d.
membeli kompor oli second
e.
membeli pipa besi yang harganya murah di
toko besi
15.
Analisis peluang usaha adalah suatu
analisis yang bertujuan untuk mengetahui apakah usaha tersebut dapat
dikerjakan, dilaksanakan, dan memberikan keuntungan di kemudian hari. Agar
produk yang dibuat diminati konsumen dan lebih terjangkau, dapat dilakukan
dengan cara sebagai berikut, kecuali
....
a.
Memilih dan membuat produk yang bermanfaat,
berkualitas dan murah harganya.
b.
Membuat produk dengan desain yang baru dan
unik .
c.
Membuat produk yang lebih cepat.
d.
Memilih lokasi pemasaran yang
menguntungkan.
e.
Membuat produk pesaing dalam jumlah banyak
16. Analisis SWOT merupakan
analisis peluang
usaha untuk mengetahui faktor internal (Strenght dan
Weaknes) dan eksternal (Opportunity dan Threats) perusahaan. Kekuatan atau
kelebihan yang dimiliki perusahaan yang dapat digunakan untuk mendukung usaha,
contohnya
memiliki produk yang berkualitas dan sudah dikenal
masyarakat, memiliki tenaga kerja (SDM) yang kompeten dan loyal merupakan
faktor ....
a.
strength
b.
weakness
c.
opportunity
d.
threath
e.
try
17.
Anwar adalah seorang lulusan SMK program
keahlian Teknik Komputer dan Jaringan, mempunyai rencana membuka usaha toko
komputer. Setelah melakukan analisis SWOT terhadap rencana usaha toko komputer
tersebut, ditemukan kelemahan -
kelemahan diantaranya ada pada lokasi usaha untuk mendirikan toko komputer
karena letak yang kurang strategis dan akses jalan yang rusak. Kelemahan yang
ditemukan tersebut merupakan bagian dari analisis SWOT yaitu ....
a.
strength
b.
weakness
c.
opportunity
d.
threath
e.
try
18. Analisis 5 W + 1 H dapat digunakan untuk menganalisis peluang
usaha secara sederhana sebelum mendirikan usaha baru misalnya usaha bengkel mobil. Analisis 5 W + 1 H untuk menjawab pertanyaan dimanakah lokasi
usaha yang strategis untuk mendirikan bengkel mobil adalah ....
a.
What
b.
Where
c.
When
d.
Why
e.
How
19. Sebelum
memulai usaha baru, peluang usaha yang akan dijalankan sebaiknnya terlebih dulu
dilakukan analisis dengan menggunakan analisis 5 W + 1 H. Analisis untuk menjawab pertanyaan kapan waktu yang tepat untuk memulai
usaha adalah ....
a.
What
b.
Where
c.
When
d.
Why
e.
How
20. Studi kelayakan bisnis adalah menganalisis
faktor-faktor bisnis dalam menentukan rencana bisnis tersebut harus
dilaksanakan, tidak dilaksanakan ataupun ditunda, dan untuk menilai kelayakan dalam pengembangan sebuah usaha. Dalam
tahapan studi kelayakan usaha, mengevaluasi usulan proyek yang akan didirikan, mengevaluasi proyek yang sedang
dibangun, dan mengevaluasi bisnis yang sudah di operasionalkan secara rutin
adalah ....
a.
tahap penemuan ide
b.
tahap penelitian
usaha
c.
tahap evaluasi
d.
tahap pengurutan
usulan yang layak
e.
tahap perencanaan
pelaksanaan
21.
Setelah digambar, maka produk yang akan
dibuat massal kemudian dibuat ....
a.
sketsa
b.
prototipe
c.
kemasan
d.
sampel
e.
desain
22.
Suatu prototipe produk yang mengimplementasikan
sebagian besar atau semua atribut dari produk disebut tipe ....
a.
analitik
b.
fisik
c.
dimensi pertama
d.
tiga dimensi
e.
dimensi kedua
23.
Yang tidak termasuk langkah – langkah prototyping
perangkat lunak adalah ....
a.
analisis kebutuhan
b.
analisis pasar
c.
proses desain
d.
membangun prototipe
e.
evaluasi dan perbaikan
24.
Salah satu jenis kemasan yang digunakan
secara langsung sebagai wadah dari produk disebut ... packaging.
a.
fleksible
b.
rigid
c.
tertiary
d.
primary
e.
secondary
25.
Sebuah prinsip desain antarmuka yang memperhatikan
aspek keserdehanaan antarmuka adalah ....
a.
familiarity
b.
simplicity
c.
control
d.
consistency
e.
uses compatibility
26.
Label yang menunjukkan tingkat kualitas
tertentu dari suatu barang disebut ... label.
a.
brand
b.
grade
c.
deskriptive
d.
quality
e.
black
27.
Aplikasi tool prototyping berikut
yang dibuat oleh perusahaan adobe adalah ....
a.
Sketch App
b.
Invision
c.
Adobe XD
d.
Figma
e.
Origami
28.
Berikut merupakan peralatan dan perlengkapan
yang digunakan untuk menggambar, kecuali ....
a.
pensil
b.
rapido
c.
amplop
d.
kertas
e.
jangka
29.
Jenis prototipe yang digunakan untuk
memvalidasi dan menurunkan persyaratan sistem adalah ...
a.
throw away
b.
evolusioner
c.
alfa
d.
beta
e.
praproduksi
30.
Aplikasi komputer yang digunakan untuk
membuat prototipe 3D adalah ....
a.
Computer Alded Design
b.
Computer Indesign
c.
Microsoft Office
d.
CorelDRAW
e.
PowerPoint
31.
Berikut merupakan kode pensil yang
memiliki tingkat kekerasan sedang, kecuali....
a.
HB
b.
2B
c.
B
d.
2H
e.
H
32.
Nama badan standar internasional adalah
....
a.
SNI
b.
ISO
c.
ANSI
d.
NNI
e.
DIN
33.
Sesuatu yang dijual oleh perusahaan kepada
pelanggannya disebut ....
a.
prototipe
b.
sampel
c.
produk
d.
hibah
e.
bonus
34.
Aspek yang berkaitan dengan keamanan dan
kenyamanan suatu produk adalah aspek ....
a.
ergonomi
b.
ekonomi
c.
aerodinamis
d.
aksesori
e.
demografi
35.
Salah satu faktor ekonomi yang harus
diperhatikan dalam membuat kemasan adalah ....
a.
warna
b.
bentuk
c.
merek/logo
d.
pemilihan bahan
e.
ilustrasi
36.
Bagian dari suatu produk yang menyampaikan
informasi mengenai produk dan penjual disebut ....
a.
label
b.
kemasan
c.
simbol
d.
merek
e.
pamflet
37.
Bahan – bahan yang termasuk dalam jenis
kemasan rigid adalah ....
a.
kaca
b.
plastik
c.
kertas
d.
kulit
e.
karton
38.
Berikut yang bukan merupakan sasaran dalam
membuat gambar adalah ....
a.
ketepatan
b.
kecepatan
c.
keterbacaan
d.
kebersihan
e.
keabsahan
39.
Analisis yang berkaitan dengan segi hukum
yang berlaku dan tatanan hukum yang berlaku dan dari hak cipta sebuah prototipe
adalah analisi ....
a.
ekonomi
b.
ergonomi
c.
teknik
d.
legalisasi
e.
pemasaran
40.
Prototipe yang dibuat sesuai dengan proses
sesungguhnya tetapi mungkin tidak dirakit dengan proses perakitan sesungguhnya
termasuk dalam kelompok prototipe ....
a.
praproduksi
b.
beta
c.
alfa
d.
pembuktian konsep
e.
rancangan industri
I.
Jawablah
pertanyaan dibawah ini dengan tepat dan jelas !
1.
Menurut
catatan Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM), seperti yang
diungkapkan oleh Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Anak Agung
Gede Ngurah Puspayoga, jumlah pengusaha Indonesia meningkat dari sebelumnya
hanya sebesar1,67 % menjadi 3,10% dari total jumlah penduduk Indonesia yang
saat ini sebanyak 225 juta jiwa.
Beri
contoh pengusaha muda sukses Indonesia dan jenis
usahanya.
2.
Sikap dan perilaku kerja prestatif merupakan sikap yang
menunjukkan seseorang untuk selalu ingin maju di segala bidang. Sikap
dan perilaku kerja prestatif sangat tepat dilakukan bukan hanya bagi wirausaha
tetapi juga bagi pelajar SMK karena lulusan SMK dipersiapkan untuk siap bekerja
di dunia industri dan mampu membuka usaha sendiri.
Beri contoh penerapan sikap dan perilaku kerja prestatif di
lingkungan keluarga, sekolah, dan
masyarakat yang pernah kalian kerjakan.
3. Edi
Sutrisno SE, S.Pd, MM
adalah seorang dosen di Universitas termuka di Indonesia. Berawal dari hobi
memelihara burung beliau mempunyai banyak koleksi burung kicau yang ia
budidayakan sendiri di pekarangan rumahnya. Murai, jalak, love bird, dan kenari
adalah beberapa koleksi burung yang dipelihara. Di sela – sela kesibukannya,
beliau menyempatkan diri untuk
mengikuti berbagai macam kontes burung kicau dan memenangkan beberapa piala.
Karena banyak koleksi burungnya yang menjadi juara membuat Pak Edi terkenal dan tidak sedikit para penggemar burung yang
berminat untuk membeli beberapa koleksi burungnya dan selalu menawar dengan harga yang tinggi.
Dari ilustrasi
tersebut diatas, peluang usaha apa
saja yang bisa dijadikan usaha sampingan Pak Edi ? Uraikan pendapatmu
dengan pemahaman yang jelas.
4.
Sebutkan 4 kegunaan dari
prototipe!
5.
Apakah yang dimaksud
dengan kemasan rigid? berikan contohnya!
Kunci jawaban nya ga ada ?
BalasHapusJawaban mana ya
BalasHapus